

Pada tanggal 15 September 2011 kemarin, LKP Heidy telah melaksanakan kegiatan pendampingan kewirausahaan bersama PT Distribusi Indonesia Cirebon yang di ikuti oleh 30 Peserta Pelatihan Program Kewirausahaan Masyarakat (PKM), Terdiri dari 15 orang peserta Tata Rias Pengantin, 15 orang peserta Tata Kecantikan Kulit. berikut kami lampirkan foto - foto hasil kegiatannya :

4. foto Bersama Para Peserta Pelatihan Beserta Instruktur